Jumat, 04 Maret 2011

Cyber Dakwah Angkatan 4


DAKWAH LEWAT INTERNET? Why Not!
Teknologi informasi telah membuka mata dunia akan sebuah dunia baru, interaksi baru, dan sebuah jaringan mendunia yang tanpa batas. Disadari atau tidak bahwa perkembangan teknologi yang disebut internet, telah mengubah pola interaksi masyarakat. Pun, internet telah memberikan kontribusi yang demikian besar bagi masyarakat, perusahaan/industri maupun pemerintah. Hadirnya Internet telah

Rabu, 02 Maret 2011

Kunjungan Siswa Diklat Lantabur.tv



Tanggal 1 maret 2011 lalu, kami para peserta diklat lantabur.tv diundang untuk ikut serta dalam acara sharing ilmu dengan para mahasiswa Universitas Indonesia, yang mana kami para peserta diklat sangat merasa senang karena selain kami dapat beriteraksi langsung dengan para mahasiswa, kami juga mendapat tambahan ilmu tentang perfileman, selain itu kami juga membagi ilmu yang kami punya yaitu tentang broadcasting televisi online.
Dengan adanya kita saling berbagi, maka ilmu yang kita miliki akan semakin bertambah, sebagaimana semboyan kami "TIJAROTAN LANTABUR" yaitu dagangan yang tidak akan pernah merugi.
Semakin kita berbagi, semakin bermanfaat pula ilmu yang kita miliki.
Itulah untungnya bagi orang yang mau berbagi.
Sama halnya dengan harta yang kita miliki, jika kita mau berbagi dengan apa yang kita miliki, maka hal itu akan enjadikan barokah terhadap harta yang kita miliki.
Lagi pula harta itu tidak akan kita bawa sampai kealam kubur, karena yang kita bawa itu adalah amalan yang kita kerjakan, termasuk berbagi (SHODAQOH)

Sabtu, 26 Februari 2011

Album Dakwah Didunia Cyber III


Dakwah didunia Cyber
Secara bebas Dakwah dapat didefinisikan dengan “usaha menyampaikan, mengajak atau menyeru manusia untuk mengenali Islam, menerima dan menghayatinya yang dilaksanakan sesuai kaedah, cara dan pendekatan tertentu”.
Secara etimologis dakwah bermakna

Minggu, 20 Februari 2011

Album Dakwah Didunia Cyber II


Jaman sekarang adalah jaman informasi. Setelah manusia mengalami revolusi industri, kini kita sedang menjalankan revolusi informasi. Menurut seorang pakar komunikasi, Dissayanake, revolusi komunikasi adalah peledakan teknologi komunikasi dengan meningkatnya pemakaian satelit, mikro-prosesor, komputer, dan pelayanan radio bertahap tinggi. Penggunaan barang-barang canggih itu ada di mana-mana.Tapi,, nggak semua penghuni dunia maya itu buruk looh! Alhamdulillah kini semakin banyak aje para aktivis dakwah yang memanfaatkan internet sebagai sarana dakwah. Sejumlah situs-situs Islam juga bertebaran dengan tampilan yang ciamik, keren gitu.Misalkan YAYASAN TIJAROTAN LANTABUR yang

Dakwah Didunia Cyber 2

Dakwah Didunia Cyber
(Angkatan II)
19-02-2011
Perkembangan tekhnologi  informasi dakwah meliputi :
   1.   Dakwah Melalui Suara
Suara merupakan sarana dakwah yang paling awal, namun sifatnya sementara dan jangkauanya terbatas. Sebagaimana yang telah dipraktekan oleh Nabi Muhammad SAW, beliau mendapatkan wahyu Alloh melalui malaikat Jibril berupa suara. Oleh Nabi kemudian disampaikan kepada para

Dakwah Didunia Cyber

Dakwah DIdunia Cyber
(angkatan pertama)
12-02-2011
Peran penting juru dakwah dan tekhnologi informasi
Sekarang ini tekhnologi elektronik yang serba digital mememiliki banyak kelebihan dalam hal kecepatan dan keakuratan.
Oleh karena itu para juru dakwah harus bias menyesuaikan dirinya  dengan kemajuan informasi dan tekhnologi sebagai sarana dakwah.
Oleh karena itulah pentingnya bagi para juru dakwah mengetahui tekhnologii informasi, yang semata-mata untuk kepentingan dakwah dirinya sendiri.
Secara kasat mata sering kali orang membayangkan betapa sulitnya mempelajari tekhnologi informasi, padahal seseorang itu hanya sebagai “pemakai” tanpa harus “menciptan.”

Kamis, 17 Februari 2011

Kunjungan siswa diklat ke PT.MAXINDO

Untuk menambah wawasan di dunia kerja, para siswa di ajak untuk berkunjung ke PT.MAXINDO dan melihat praktek kerja yang berhubungan dengan IT.
Di sana para siswa yang berjumlah 10 orang, di jelaskan tentang cara kerja seorang web design, programmer, sistem administrasi, IT support dan lain lain.Di dalam kunjungan tersebut para siswa meskipun masih awam tentang ilmu IT,di harapkan bisa mendapat tambahan ilmu, Dan termotivasi di dalam belajar ilmu IT.

kegiatan diklat IT 2

http://lantabur.tv/
Diklat IT yang diadakan oleh yayasan Syaairullah dan yayasan Tijarotan Lantabur ini berbeda dengan diklat pada umumnya, yang mana pada umumnya diklat IT hanya mementingkan ilmu dunia yang tujuanya ingin membentuk sumber daya manusia menjadi sumber daya yang profesional dalam bidang IT.
Namun pada diklat yang di adakan oleh pihak yayasan tijarotan lantabur dan yayasan Syaairullah ini membentuk sumber daya manusia menjadi tenaga ahli di bidang IT tanpa mengesampingkan perkara akhirat dan ibadah kepada Alloh.
Prakteknya, para siswa selain belajar tentang ilmu IT, juga mendapat pelajaran tambahan berupa Belajar dakwah di dunia ciber melalui TV Online Yayasan Tijarotan Lantabur yang di pandu oleh Ust. H. Heriyanto.

kebersamaan siswa diklat dengan remaja masjid

Untuk lebih membina kekompakan dan kebersamaan  sesama Pemuda/i, hari minggu kemaren 13 februari 2011 diadakan acara keakraban yang di bina oleh BP. Heryanto dan di ketuai oleh Sdr.Ardi.
Acara yang berlangsung dengan meriah itu diadakan di pantai anyer, dengan di isi beberapa acara yang berhubungan dengan kekompakan dan kebersamaan diantaranya :
1. Bambu gila
yaitu mengangkat sebilah bambu berukuran kurang lebih
1meter diankat oleh 4orang menggunakan masing2 telunjuk jarinya.Meskipun terlihat remeh namun acara bambu gila ini terrnyata sangat memerelukan kekompakan yang tinggi dan komunikasi yang aktif. Tidak jarang ketika

Kegiatan siswa diklat

Selain focus untuk belajar ilmu IT, para siswa juga memiliki beberapa kegiatan di sela2 waktu belajar diantaranya :

  • Menghafal beberapa ayat suci Al-quran.
  • Melaksanakan solat sunnah (solat hajat, istikhoroh, tahajjud, khifdhi).
  • Bangun pada 1/3 malam untuk melaksanakan solat tahajjud dan doa malam.
  • Bersepeda untuk mencari udara segar di waktu pagi.
  • Bermain bola vs santri.
  • Dan istirahat yang cukup untuk menjaga stamina tubuh.


siswa diklat vs santri syaairullah
kamar siswa diklat IT
kamar siswa diklat IT

kegiatan diklat IT 1

Adapun kegiatan belajar dan mengajar diklat IT :


  • Pagi         :07:30 - 11:30 wib
  • Siang : 13:30 - 15:30 wib
  • malam : 20:00 - 22:00 wib
Yang mana di pandu dan di dampingi oleh tenaga IT yang sudah Ahli dan berpengalaman, Diantaranya :
Bpk. Maman Sulaiman.
Bpk. Faza Fauzan Adhiman.
Bpk. Puja Subrata.
Bpk. Daud Abdurrohman.
Sdr. Alim.
Bpk. Ichgun.

Kelas IT

Untuk menunjang keberhasilan di dalam pembentukan sumberdaya tenaga IT yang handal dan profesional, maka di butuhkan sarana penunjang diantaranya kelas untuk belajar. Yang di fasilitasi beberapa komputer dan beberapa perangkatnya, Diantaranya printer dan auto focus yang di gunakan untuk presentasi di dalam belajar.

Visi Dan Misi

Untuk mencapai tujuan dan sasaran, IT Tepat Guna Dan Produktif mempunyai misi sebagai berikut :
  • Menciptakan tenaga IT yang profesional dan berwawasan luas.
  • Mensi'arkan agama / amar ma'ruf nahi mungkar melalui sarana  dakwah di dunia internet.
  • Membangun masyarakat madani yang kompetitif berbasis kejujuran, amanah, kerja keras, rukun kompak dan dapat bekerja sama yang baik.


Untuk pencapaian tujuan dan sasaran tersebut akan di lakukan dengan setrategi sebagai berikut :

  • Meningkatkan kualitas sumber daya manusia yang beriman, bertaqwa dan berakhlak mulia.
  • Meningkatkan kualitas sumberdaya  yang memiliki kemampuan menerapkan ilmu pengetahuan dan teknologi yang berwawasan lingkungan, dan berkemampuan manajemen.
  • Memberdayakan dan menggerakkan potensi sumberdaya manusia yang memiliki kompetensi informasi, ilmu pengetahuan dan teknologi.
  • Mendorong pembangunan masyarakat madani yang kompetitif, dengan tetap mengembangkan sikap persaudaraan [ukhuwwah] sesama umat manusia, komunitas muslim, serta bangsa dan negara, sikap kepekaan dan kesetiakawanan sosial, dan sikap terhadap peningkatan kesadaran hak dan kewajiban sebagai warga negara, serta membangun dan memperkuat karakter bangsa.